KANTOR WILAYAH KEMENKUMHAM BALI SIAP DUKUNG KEGIATAN ASEAN DI PROVINSI BALI

KANTOR WILAYAH KEMENKUMHAM BALI SIAP DUKUNG KEGIATAN ASEAN DI PROVINSI BALI

JAKARTA – Jumat (5/4), Kepala Kantor Wilayah Kementerian Hukum dan Hak Asasi Manusia Bali, Pramella Yunidar Pasaribu bersama dengan Kepala Divisi Pelayanan Hukum dan HAM, Alexander Palti, serta Kepala Bidang Pelayanan Hukum dan Pejabat Pengawas, JF/JFU Subbidang Administrasi Hukum Umum bertemu dengan Direktur Jenderal Administrasi Hukum Umum, Cahyo Rahadian Muzhar

Upaya Tingkatkan Layanan KI untuk Dorong Pertumbuhan Ekonomi Kreatif di Bali, Kanwil Kemenkumham Bali Lakukan Koordinasi dengan DJKI

Upaya Tingkatkan Layanan KI untuk Dorong Pertumbuhan Ekonomi Kreatif di Bali, Kanwil Kemenkumham Bali Lakukan Koordinasi dengan DJKI

Jakarta  - Kepala Kantor Wilayah Kementerian Hukum dan HAM Bali, Pramella Yunidar Pasaribu didampingi Kepala Divisi Pelayanan Hukum dan HAM, Alexander Palti beserta jajaran, melakukan koordinasi dengan Direktorat Jenderal Kekayaan Intelektual (DJKI) Kementerian Hukum dan HAM RI di Jakarta pada hari Jumat (5/4).

 

Tujuan koordinasi ini adalah untuk meningkatkan layanan

Mudik Bersama Keluarga Besar Kemenkumham, Menkumham lepas Keberangkatan 1.233 Pegawai

Mudik Bersama Keluarga Besar Kemenkumham, Menkumham lepas Keberangkatan 1.233 Pegawai

Jakarta - Menteri Hukum dan HAM, Yasonna H. Laoly, melepas keberangkatan bus Mudik Bareng bersama Kemenkumham, Jumat (05/04/2024). Sebanyak 1.233 Pegawai beserta keluarga Pegawai ikut dalam program mudik ini. Kegiatan ini turut disaksikan secara daring oleh Pimpinan Tinggi Pratama dan seluruh jajaran Kanwil Kemenkumham Bali bertempat di ruang Dharmawangsa.

LANTIK PIMPINAN TINGGI DAN PEJABAT FUNGSIONAL AHLI UTAMA, YASONNA : TINGKATKAN KOLABORASI UNTUK KEMAJUAN ORGANISASI

LANTIK PIMPINAN TINGGI DAN PEJABAT FUNGSIONAL AHLI UTAMA, YASONNA : TINGKATKAN KOLABORASI UNTUK KEMAJUAN ORGANISASI

JAKARTA - Menteri Hukum dan HAM, Yasonna H. Laoly kembali melantik Pimpinan Tinggi dan Pejabat Fungsional Ahli Utama di lingkungan Kementerian Hukum dan HAM, Jumat (05/04/2024).

Yasonna mengatakan bahwa mutasi dan promosi jabatan kali ini, menjadi momen yang sangat strategis jika dikaitkan dengan momen menuju masa pergantian pemerintahan Indonesia.

"Pelantikan

Tingkatkan Kualitas Hidup WBP, Kadiv Pemasyarakatan Bali Buka Layanan Rehabilitasi Sosial

Tingkatkan Kualitas Hidup WBP, Kadiv Pemasyarakatan Bali Buka Layanan Rehabilitasi Sosial

Bangli - Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) Narkotika Kelas IIA Bangli hari ini membuka Layanan Rehabilitasi Sosial bagi Warga Binaan Pemasyarakatan (WBP) pecandu narkoba, Kamis (4/4). Pembukaan layanan ini merupakan tindak lanjut dari Surat Keputusan Direktur Jenderal Pemasyarakatan Nomor : PAS-85.PK.06.05 Tahun 2024 tentang penetapan UPT pemasyarakatan penyelenggara layanan rehabilitasi pemasyarakatan tahun

Subkategori

Search