KEKAYAAN INTELEKTUAL: JANTUNGNYA PERKEMBANGAN EKONOMI KREATIF

KEKAYAAN INTELEKTUAL: JANTUNGNYA PERKEMBANGAN EKONOMI KREATIF

GIANYAR – Muhammad Fauzy, Analis Kebijakan Ahli Madya dari Direktorat Pengembangan Kekayaan Intelektual Industri Kreatif Deputi Bidang Ekonomi Digital dan Produk Kreatif Kemenparekraf/Baparekraf, menekankan bahwa Kekayaan Intelektual (KI) adalah Jantungnya dalam perkembangan ekonomi kreatif, terutama bagi Usaha Mikro, Kecil, dan Menengah (UMKM). “Ekonomi kreatif adalah hasil nyata dari nilai tambah

Tumbuhkan Rasa Cinta WBP Terhadap Lingkungan, Kakanwil Kemenkumham Bali Tanam Bibit Durian dan Alpukat di Lapastik Bangli

Tumbuhkan Rasa Cinta WBP Terhadap Lingkungan, Kakanwil Kemenkumham Bali Tanam Bibit Durian dan Alpukat di Lapastik Bangli

Bangli - Dalam rangka memperingati Hari Bhakti Pemasyarakatan ke-60 dan pemanfaatan lahan kosong, Kepala Kantor Wilayah Kementerian Hukum dan Hak Asasi Manusia (Kemenkumham) Bali, Pramella Y. Pasaribu, melakukan penanaman bibit durian dan alpukat di Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) Narkotika Bangli, Sabtu (27/4).

Penanaman bibit durian dan alpukat ini merupakan bagian dari

Puncak Peringatan Hari Bakti Pemasyarakatan Ke-60, Pemasyarakatan Pasti Berdampak

Puncak Peringatan Hari Bakti Pemasyarakatan Ke-60, Pemasyarakatan Pasti Berdampak

Bangli - Dengan bertemakan “Pemasyarakatan Pasti Berdampak” hari ini, Sabtu, 27 April 2024, seluruh insan Pemasyarakatan memperingati puncak Hari Bhakti Pemasyarakatan ke-60. Upacara Peringatan Hari Bhakti Pemasyarakatan secara serentak dilaksanakan di Tingkat Pusat Kementerian Hukum dan HAM RI, Tingkat Wilayah serta Unit Pelaksana Teknis (UPT).

Upacara peringatan Hari Bhakti Pemasyarakatan

MENINGKATKAN PERLINDUNGAN KEKAYAAN INTELEKTUAL DI BALI: SINERGI PEMERINTAH, AKADEMISI, DAN MASYARAKAT DIPERKUAT

MENINGKATKAN PERLINDUNGAN KEKAYAAN INTELEKTUAL DI BALI: SINERGI PEMERINTAH, AKADEMISI, DAN MASYARAKAT DIPERKUAT

GIANYAR,– Alexander Palti, Kepala Divisi Pelayanan Hukum dan HAM, menegaskan pentingnya kerjasama dengan Pemerintah Provinsi/Kabupaten, Akademisi, dan Masyarakat dalam perlindungan Kekayaan Intelektual. Hal ini disampaikan dalam Podcast bersama Prof. Dr. Ni Ketut Supasti Dharmawan di Alun-Alun Kota Gianyar, Jumat (26/4) pada peringatan Hari Kekayaan Intelektual Sedunia Tahun 2024.

Prof. Dr.

RUKI Goes to School Semarakkan Peringatan Hari Kekayaan Intelektual di Bali

RUKI Goes to School Semarakkan Peringatan Hari Kekayaan Intelektual di Bali

GIANYAR - Kantor Wilayah Kemenkumham Bali meriahkan peringatan Hari Kekayaan Intelektual Sedunia dengan menggelar kegiatan “RuKI Bergerak Goes to School” di Alun-Alun Kota Gianyar pada Jumat, 26 April 2024.

Pramella Yunidar Pasaribu, Kepala Kantor Wilayah Kemenkumham Bali, menjelaskan bahwa kegiatan ini merupakan bagian dari program Direktorat Jenderal Kekayaan Intelektual (DJKI)

Subkategori

Search